Kelas Koki Cilik (Kekoci) lahir pada 4 Februari 2012. Kami ingin menumbuhkan sikap positif anak-anak terhadap kegiatan memasak dan memfasilitasi pengembangan kualitas pribadi anak, seperti kepercayaan diri, kreativitas dan kemampuan bekerja sama
Kekoci mengadakan kelas tatap muka di Dapur Kekoci dan di lokasi Mitra-mitra Kekoci!
Cek Jadwal di Instagram Kekoci
Kekoci mengadakan kelas daring secara langsung melalui Zoom atau rekaman video.
Cek Jadwal di Instagram Kekoci